Pengecoran Lantai Panti Imam Gereja

Pengecoran Lantai 2 bangunan Gereja ini dilakukan pada hari Selasa, 30 Agustus 2011 yang lalu. Luas yang dicor adalah 19 m x 24 m. Hujan yang mengguyur tidak menyurutkan semangat umat.

Mari Berbagi Berkat Tuhan

 photo UskupEmeritusKAMMgrPiusDautabra.jpg Photobucket

MENDAMBAKAN BERKAT TUHAN

SYALOM...SELAMAT DATANG.
"Maka hendaklah sekarang ini kelebihan kamu mencukupkan kekurangan mereka, agar kelebihan mereka kemudian mencukupkan kekurangan kamu, supaya ada keseimbangan."(2Kor 8:14)
"Muliakanlah Tuhan dengan hartamu dan dengan hasil pertama dari segala penghasilanmu." (Amsal 3:9)
"Janganlah menahan kebaikan dari pada orang-orang yang berhak menerimanya, padahal engkau mampu melakukannya." (Amsal 3:27)
"Barangsiapa mempunyai harta duniawi dan melihat saudaranya menderita kekurangan tetapi menutup pintu hatinya terhadap saudaranya itu, bagaimanakah kasih Allah dapat tetap di dalam dirinya?" (1 Yohanes 3:17)
Saya Pastor Paroki Maria dari Gunung Karmel Tigalingga, atas nama Panitia Pembangunan dan semua umat, memohon bantuan uluran kasih/dana untuk pembangunan Gereja Paroki. Kami sangat membutuhkan berkat Tuhan lewat uluran tangan dari para donatur.
Kami berharap dan berdoa Para Saudara berkenan berbagi berkat Tuhan kepada kami untuk pembangunan Gereja ini yang adalah rumah Tuhan sendiri.
BRI 5379 Unit Tigalingga Sidikalang
No. Rekening : 5379-01-000112-50-8
Nama : PANITIA PEMBANGUNAN GEREJA KATOLIK.
ATAU
BCA KCU MEDAN
NO.0222053453.
Atas Nama : ADYTIA PERMANA P.
(Adytia Permana P. adalah Romo Adytia Permana Perangin-angin O.Carm. Beliau dulu bertugas di Paroki Tigalingga, juga mengawali pembangunan ini, namun sekarang beliau bertugas di Keuskupan Agung Medan sebagai ekonom.Beliau kami minta buka rekening di BCA khusus untuk pembangunan ini, karena di daerah kami tidak ada BCA.)
Kami sangat senang bila sudah mentransfer persembahan, bapak/ibu/saudara/saudari memberitahukan ke kami melalui:
E mail ke :.
parokimariagk3lingga@yahoo.com
atau di SMS ke:.
Romo Anton Manik O.Carm : 081370836645
Romo Willy O.Carm : 081333837433
Untuk lebih jelasnya permohnan kami ini, Para Saudara dapat melihatnya di sini.... Sehubungan dengan Gambar pembangunan dapat melihatnya di sini....
Demikian kiranya Permohonan ini kami sampaikan. Atas dukungan, doa dan bantuan Bapak, Ibu dan Para Saudara-Saudari, kami mengucapkan banyak terima kasih.Berkat Tuhan senantiasa menyertai kita semua. Amin.
HORMAT KAMI:
Pastor Antonius Manik O.Carm

VARIA PAROKI

REKOLEKSI DAN AKSI PANGGILAN TELAH TERLAKSANA DENGAN SANGAT BAIK ;"> "APA YANG KAMU CARI?" (Yoh 1:38).
Puji syukur pada Tuhan, karena Rekoleksi dan Aksi panggilan untuk siswa-siswi Katolik Usia SMP dan SMA se-paroki Tigalingga sudah terlaksana dengan sangat baik. Kegiatan ini dihadiri hampir 400 orang anak. Semuanya dapat terlaksana hanya karena berkat Tuhan. Terimakasih juga kami sampaikan kepada semua Saudara yang telah mendukung dan mendoakan kegaitan kami ini. Kegiatan ini dilaksanakan hanya dengan menggunakan dana partisipasi peserta dan swadaya paroki, karena tidak mendapatkan bantuan dari donatur manapun, namun karena berkat Tuhan dan doa para Saudara, semuanya dapat berjalan dengan sangat baik. Semoga dari antara anak-anak ini, kelak ada yang menjadi Imam dan biarawan-biarawati.
Photobucket
Tuhan memberkati kita.
Kegembiraan dan Persaudaraan
Photobucket
Hari Ulang tahun Romo Anton M.Carm yang seharusnya tanggal 15 Januari 2010, baru dirayakan hari Minggu Minggu 16 Januari 2011 lalu, bersama Romo-romo Karmel se-Dairi, bersama beberapa umat Paroki Tigalingga di Aula Paroki Tigalingga. Pada kesempatan itu, Rm. Bernad O.Carm, pastor paroki Sidikalang memberi kado ulang tahun yakni 20 sak semen untuk pembangunan Gereja dan Rm. Anton sendiri menyumbangkan semua hadiah ultah untuk pembangunan Gereja. Saat itu, hadiah uang yang diperoleh sebanyak Rp. 1.100.000,-. Lumayanlah untuk tambahan dana pembangunan Gereja. Trimakasih buat semuanya.
Saldo Pesta Pelantikan Pengurus Gereja dan Penerimaan Sakramen Krisma, 6-7 Nop. 2010.
Pada hari Kamis 18 Nopember 2010 telah diadakan Evaluasi dan pembubaran Panitia. Saldo dari kegiatan tersebut adalah Rp. 22.320.500 Acara ini dapat berjalan dengan baik karena partisipasi semua umat. Dana juga bisa Saldo karena umat menyumbangkan hasil-hasil pertanian mereka dengan harapan ada Saldo untuk pembangunan Gereja Paroki.Jadi selain dana partisipasi dari umat, juga umat menyumbangkan hasil pertanian yang dibutuhkan untuk mengurangi dana konsumsi. Syukur pada Tuhan, akhirnya memang ada saldo untuk dana pembangunan Gereja. Terimakasih kami ucapkan kepada semua umat Paroki, DPP, Para Panitia, Para Donatur dan siapa saja yang mendoakan dan mendukung kegitan ini. Yesus memberkati kita semua selalu. Amin.

RENUNGAN HARI MINGGU ADVEN III TAHUN B, 11 Desember 2011

RENUNGAN HARI MINGGU ADVEN III TAHUN B, 11 Desember 2011Yes 61:1-2a,10-11, MT Luk 1:46-48,49-50,53-54, 1Tes 5:16-24, Yoh 1:6-8,19-28BACAAN INJIL: Mrk 1:1-8“Ditengah-tengahmu ada seorang yang tidak kamu kenal.”Datanglah seorang yang diutus Allah, namanya Yohanes; ia datang sebagai saksi untuk memberi kesaksian tentang terang itu, supaya oleh dia semua orang menjadi percaya. Ia bukan terang itu, tetapi ia harus memberi kesaksian tentang terang itu. Dan inilah kesaksian Yohanes ketika orang Yahudi dari Yerusalem mengutus beberapa imam dan orang-orang...

BACAAN HARI MINGGU ADVEN III TAHUN B, 11 Desember 2011

BACAAN HARI MINGGU ADVEN III TAHUN B, 11 Desember 2011Yes 61:1-2a,10-11, MT Luk 1:46-48,49-50,53-54, 1Tes 5:16-24, Yoh 1:6-8,19-28BACAAN I: Yes 61:1-2a,10-11“Aku sangat bergembira dalam Tuhan.’Roh Tuhan ALLAH ada padaku, oleh karena TUHAN telah mengurapi aku; Ia telah mengutus aku untuk menyampaikan kabar baik kepada orang-orang sengsara, dan merawat orang-orang yang remuk hati, untuk memberitakan pembebasan kepada orang-orang tawanan, dan kepada orang-orang yang terkurung kelepasan dari penjara, untuk memberitakan tahun rahmat TUHAN dan hari...

Berbagi Informasi: Pemerintah dinilai punya agenda biarkan Papua terkebelakang

Pemerintah dinilai punya agenda biarkan Papua terkebelakangJhonson PanjaitanPemerintah dinilai gagal meyakinkan orang Papua bahwa mereka adalah bagian dari NKRI, hanya membutuhkan...

RENUNGAN HARIAN PEKAN ADVEN II, Sabtu 10 Desember 2011

RENUNGAN HARIAN PEKAN ADVEN II,Sabtu 10 Desember 2011(Marc Antonio Durando, Santa Perawan Maria dr Loreto)Sir 48:1-4,9-11, Mzm 80:2ac,3b,15-16,18-19, Mat 17:10-13BACAAN INJIL:Lalu murid-murid-Nya bertanya kepada-Nya: "Kalau demikian mengapa ahli-ahli Taurat berkata bahwa Elia harus datang dahulu?" Jawab Yesus: "Memang Elia akan datang dan memulihkan segala sesuatu dan Aku berkata kepadamu: Elia sudah datang, tetapi orang tidak mengenal dia, dan memperlakukannya menurut kehendak mereka. Demikian juga Anak Manusia akan menderita oleh mereka."...

VIDEO PENGECORAN LANTAI BALKON GEREJA (Bag. 3) RABU 7 Desember 2011

VIDEO PENGECORAN LANTAI BALKON GEREJA (Bag. 3) RABU 7 Desember 2011 Mari kita memuliakan Tuhan, tidak hanya dengan kata2 indah, tetapi dengan perbuatan nyata dengan rela berkorban. ...

Paus nyalakan "Pohon Natal Terbesar di Dunia" melalui Internet

Paus nyalakan "Pohon Natal Terbesar di Dunia" melalui InternetKota Vatikan (ANTARA News) - Paus Benediktus XVI menggunakan komputer tablet dari kediamannya di Vatikan Rabu untuk...

Komnas HAM dalami pembakaran gereja dan rumah

Komnas HAM dalami pembakaran gereja dan rumahKomnas HAM Papua hingga awal pekan ini masih mencari tahu kebenaran terkait pembakaran gereja dan rumah warga yang dilakukan aparat...

Berbagi Berita: TNI membakar gereja-gereja dan Kampung-kampung di Puncak Jaya

TNI membakar gereja-gereja dan Kampung-kampung di Puncak JayaPembakaran gereja/ilusMulia puncak jaya, Menurut sumber-sumber lokal yang dipercaya di Puncak Jaya, pasukan Indonesia...

RENUNGAN HARIAN PEKAN ADVEN II, Jumat 9 Desember 2011

RENUNGAN HARIAN PEKAN ADVEN II,Jumat 9 Desember 2011(Yohanes dr Damsyik, Bernardus Maria Silvestrelli)Yes 48:17-19, Mzm 1:1-2,3,4,6, Mat 11:16-19BACAAN INJIL:Dengan apakah akan Kuumpamakan angkatan ini? Mereka itu seumpama anak-anak yang duduk di pasar dan berseru kepada teman-temannya: Kami meniup seruling bagimu, tetapi kamu tidak menari, kami menyanyikan kidung duka, tetapi kamu tidak berkabung. Karena Yohanes datang, ia tidak makan, dan tidak minum, dan mereka berkata: Ia kerasukan setan. Kemudian Anak Manusia datang, Ia makan dan minum,...

Pembangunan Gereja Paroki Tigalingga: Pengecoran balkon Gereja (Bagian 2)

Pembangunan Gereja Paroki Tigalingga:Pengecoran balkon Gereja (Bagian 2)Allah sungguh peduli atas hidup kita, demikian juga atas pembangunan rumah-Nya di paroki Maria dari Gunung Karmel Tigalingga. Karena kuasa Roh Kudus, umatpun peduli atas pembangunan rumah Tuhan di paroki ini.Terpujilah Tuhan selamanya....

VIDEO PEMBANGUNAN GEREJA PAROKI TIGALINGGA: PENGECORAN LANTAI BALKON (Bagian 1) RABU 7 Desember 2011

VIDEO PEMBANGUNAN GEREJA PAROKI TIGALINGGA:PENGECORAN LANTAI BALKON (Bagian 1)RABU 7 Desember 2011Umat dari lingkungan paroki dan juga dari beberapa stasi kembali bekerja sama dengan bergotong royong membangun gereja paroki. Untuk kali ini, umat bergotong royong men-cor lantai balkon bangunan Gereja. Semua berjalan dengan baik dan lancar walaupun hujan deras sempat turun....

RENUNGAN HARIAN PEKAN ADVEN II, Kamis 8 Desember 2011 (HARI RAYA SP. MARIA DIKANDUNG TANPA DOSA)

RENUNGAN HARIAN PEKAN ADVEN II,Kamis 8 Desember 2011(HARI RAYA SP. MARIA DIKANDUNG TANPA DOSA)Kej 3:9-15,20, Mzm 98:1,2-3ab,3bc-4, Ef 1:3-6,11-12, Luk 1:26-38BACAAN INJIL:Dalam bulan yang keenam Allah menyuruh malaikat Gabriel pergi ke sebuah kota di Galilea bernama Nazaret, kepada seorang perawan yang bertunangan dengan seorang bernama Yusuf dari keluarga Daud; nama perawan itu Maria. Ketika malaikat itu masuk ke rumah Maria, ia berkata: "Salam, hai engkau yang dikaruniai, Tuhan menyertai engkau." Maria terkejut mendengar perkataan itu, lalu...

RENUNGAN HARIAN PEKAN ADVEN II, Rabu 7 Desember 2011

RENUNGAN HARIAN PEKAN ADVEN II,Rabu 7 Desember 2011(Ambrosius)Yes 40:25-31, Mzm 103:1-2,3-4,8,10, Mat 11:28-30BACAAN INJIL:Marilah kepada-Ku, semua yang letih lesu dan berbeban berat, Aku akan memberi kelegaan kepadamu. Pikullah kuk yang Kupasang dan belajarlah pada-Ku, karena Aku lemah lembut dan rendah hati dan jiwamu akan mendapat ketenangan. Sebab kuk yang Kupasang itu enak dan beban-Kupun ringan."RENUNGAN:“Mengatasi masalah, tanpa masalah.” Ini slogan dari pegadaian yang untuk menggoda orang. Padahal sebenarnya malah muncul masalah baru....

Pesan Natal Bersama PGI-KWI Tahun 2011

Pesan Natal Bersama PGI-KWI Tahun 2011"Bangsa yang berjalan di dalam kegelapan telah melihat terang yang besar"(Yes. 9:1a)Saudara-saudari yang terkasih,segenap umat Kristiani...

Berbagi Berita : Kinerja penegakan HAM Indonesia sangat rendah

Kinerja penegakan HAM Indonesia sangat rendahMenjelang Hari Internasional Hak Asasi Manusia (HAM) yang jatuh pada 10 Desember mendatang, Setara Institute merilis Indeks Kinerja...

RENUNGAN HARIAN PEKAN ADVEN II, Selasa 6 Desember 2011

RENUNGAN HARIAN PEKAN ADVEN II,Selasa 6 Desember 2011Yes 40:1-11, Mzm 96:1-2,3,10ac,11-12,13, Mat 18:12-14BACAAN INJIL:"Bagaimana pendapatmu? Jika seorang mempunyai seratus ekor domba, dan seekor di antaranya sesat, tidakkah ia akan meninggalkan yang sembilan puluh sembilan ekor di pegunungan dan pergi mencari yang sesat itu? Dan Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya jika ia berhasil menemukannya, lebih besar kegembiraannya atas yang seekor itu dari pada atas yang kesembilan puluh sembilan ekor yang tidak sesat. Demikian juga Bapamu yang di sorga...

Vatikan kecam uskup ekskomunikasi

Vatikan kecam uskup ekskomunikasiVatikan dua hari lalu mengecam keras seorang uskup yang tidak diakui Vatikan mengambil bagian dalam pentahbisan Uskup Pater Petrus Luo Xuegang...

RENUNGAN HARIAN PEKAN ADVEN II, Senin 5 Desember 2011-11

RENUNGAN HARIAN PEKAN ADVEN II,Senin 5 Desember 2011Yes 35:1-10, Mzm 85:9ab-10,11-12,13-14, Luk 5:17-26BACAAN INJIL:Pada suatu hari ketika Yesus mengajar, ada beberapa orang Farisi dan ahli Taurat duduk mendengarkan-Nya. Mereka datang dari semua desa di Galilea dan Yudea dan dari Yerusalem. Kuasa Tuhan menyertai Dia, sehingga Ia dapat menyembuhkan orang sakit. Lalu datanglah beberapa orang mengusung seorang lumpuh di atas tempat tidur; mereka berusaha membawa dia masuk dan meletakkannya di hadapan Yesus. Karena mereka tidak dapat membawanya...

Foto-Foto Mudika Ikut mencari Kerikil di sungai untuk Pembangunan Gereja Paroki

Foto-Foto Mudika Ikut mencari Kerikil di sungaiuntuk Pembangunan Gereja ParokiMudika paroki tidak mau berpangku tangan melihat pembangunan Gereja paroki. Para mudika juga ambil...

 
Maka hendaklah sekarang ini kelebihan kamu mencukupkan kekurangan mereka, agar kelebihan mereka kemudian mencukupkan kekurangan kamu, supaya ada keseimbangan! (2Kor 8:14)